Dewan PBB meninjau kembali rancangan naskah baru tentang Suriah

      (VOVworld) - Hari  Sabtu 5 January, menurut waktu Amerika Serikat, Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa  ( DK PBB) meninjau kembali satu  rancangan naskah baru dengan harapan menghentikan situasi kekerasan yang sedang terjadi di Suriah.

Dewan PBB meninjau kembali  rancangan naskah baru tentang Suriah - ảnh 1

DK PBB  meninjau kembali satu  rancangan naskah baru terhadap Suriah.
(Foto: voafanti.com)


        Rancangan  Rancangan naskah ini diamandir untuk menghindari  protes Iran. Para Duta Besar negara-negara anggota DK PBB mengatakan bahwa  naskah rancangan baru akan  dikirim kepada pemerintah negara-negara ini untuk ditinjau, akan tetapi masih  belum jelas apakah naskah rancangan ini diesahkan oleh 15 anggota DK PBB atau tidak. Pada hari kamis yang lalu, setelah tiga sidang brturut-turut, DK PBB telah tidak menyepakati satu naskah rancangan Resolusi yang mendapat dukungan Liga Arab dan Eropa untuk menghentikan bentrokan yang berlumuran darah di Suriah. Rusia salah satu diantara 5 negara  anggota tetap DK PBB mengatakan bahwa negara ini akan menentang sebarang pernyataan manapun dalam naskah rancangan yang  menyinggung perubahan rezim atau mengizinkan mengintervensi militer dari luar terhadap Suriah./.

Komentar

Yang lain