Eurasia Bisa Bentuk Sistem Alam Semesta Bersama

(VOVWORLD) - Berbicara di sidang terbuka Dewan AntarPemerintah Eurasia (EAEC) pada 30 April, Perdana Menteri (PM) Rusia, Mikhail Mishustin memberitahukan selama 5 tahun mendatang, negara-negara anggota EAEC akan bekerja sama untuk membentuk alam semesta  bersama.
Eurasia Bisa Bentuk Sistem Alam Semesta  Bersama  - ảnh 1PM Rusia, Mikhail Mishustin (AFP/VNA)

PM Rusia menaruh perhatian bahwa negara-negara anggota EAEC mempunyai peluang besar untuk mengembangkan kerja sama di bidang penelitian alam semesta.

Menurut kepala Pemerintah Rusia, pembentukan  sistem alam semesta bersama akan membantu negara-negara EAEC “menggabungkan  kelompok-kelompok satelit-nya, membentuk bank data foto bersama yang dikirimkan dari alam semesta serta memordenisasi kompleks-kompleks penerimaan di darat serta menangani informasi”. Selain itu, sistem alam semesta bersama juga membantu negara-negara meningkatkan kemampuan dalam mengelola dan meningkatkan ruang pengawasan serta tepat waktu menerima informasi-informasi yang perlu. 

Komentar

Yang lain