GDP global pada tahun 2020 tetap bisa mencapai 2%

(VOVWORLD) - Jangan terlalu petimis tentang prospek ekonomi dunia. GDP global tetap bisa mencapai 2% kalau wabah Covid-19 cepat berakhir. Demikianlah penilaian peneliti Bui Ngoc Son, Institut Penelitian Politik dan Ekonomi Dunia (Akademi Ilmu Sosial Vietnam) ketika menjawab interviu wartawan Radio Suara Vietnam pada Minggu (15 Maret).

Menghadapi serentetan organisasi keuangan internasional mengeluarkan perkiraan bahwa pertumbuhan GDP global bisa turun menjadi hanya tinggal 1,5% pada tahun ini karena wabah Covid-19, peneliti ekonom Bui Ngoc Son mengatakan bahwa dunia jangan  terlalu petimis tentang angka ini.

Komentar

Yang lain