Hari kerja ketiga Sidang Pleno ke-4 KS PKV angkatan ke-12

(VOVworld) – Sidang Pleno ke-4 Komite Sentral Partai Komunis Vietnam (KS PKV) angkatan ke-12 memasuki hari kerja ketiga, pada Selasa (11/10). Pada pagi harinya, KS PKV berbahas tentang situasi sosial-ekonomi tahun 2016 dan rencana pengembangan sosial-ekonomi tahun 2017; situasi pelaksanaan anggaran keuangan Negara tahun 2016, rencana anggaran keuangan Negara tahun 2017. Anggota Polit Biro KS PKV, Perdana Menteri Nguyen Xuan Phuc, mengatas-nami Polit Biro KS PKV memimpin Sidang Pleno tersebut.


Hari kerja ketiga Sidang Pleno ke-4 KS PKV angkatan ke-12 - ảnh 1
Sidang Pleno ke-4 KS PKV angkatan ke-12
(Foto: baomoi.me)


Pada sore harinya, KS PKV melakukan perbahasan di grup-grup guna berbahas tentang Proyek “Beberapa haluan dan kebijakan besar untuk memperbarui pola pertumbuhan, meningkatkan kualitas pertumbuhan, produktivitas kerja dan daya saing dari perekonomian”.

Komentar

Yang lain