Indonesia mempersempit area pencarian pesawat terbang QZ 8501

Indonesia mempersempit  area pencarian pesawat terbang QZ 8501 - ảnh 1
(VOVworld) – Pada Selasa (6 Januari), area pencarian pesawat terbang QZ 8501 hilang dari Maskapai AirAssia di laut Jawa dipersempit hingga 160 Kilometer persegi. Area ini adalah tempat yang titetapkan sebagai koordinator terakhir dari pesawat terbang ini. Kepala Badan SAR Nasional Indonesia, Bambang Soelistyo menyatakan bahwa ini adalah kali ke-3 badan ini mempersempit area pencarian pesawat. Sampai Selasa pagi (6 Januari), ada total 37 jenazah korban ditemukan. Pesawat terbang ini menemui kecelakaan pada 28 Desember ketika terbang dari kota Surabaya, Indonesia ke Singapura dengan 162 penumpang dan kru pesawat./.

Komentar

Yang lain