Kalangan muda Vietnam percaya bahwa Tanah Air akan lebih berkembang di masa depan

(VOVWORLD) - Laporan penelitian tentang generasi muda Vietnam yang dilaksanakan Dewan Inggris di Vietnam dari Mei 2019 hingga April 2020, pada Rabu (19/8), telah diumumkan.

Laporan ini menunjukkan: hampir semua kalangan muda Vietnam percaya bahwa Tanah Air sudah dan sedang tidak henti-hentinya berupaya memperbaiki kondisi hidup warga.

Generasi muda juga merasa optimis tentang masa depan Tanah Air dan percaya bahwa Vietnam akan lebih berkembang dalam waktu 15 tahun mendatang.

Mereka menuju ke satu negeri Vietnam yang ideal pada 2035 akan: tidak ada lagi keluarga miskin, menjamin pendidikan bagi semua orang, kalangan muda punya banyak peluang untuk mendekati dan mempelajari teknologi maju, infrastruktur modern dan digunakan semua warga, berkembang secara berkelanjutan tentang lingkungan , dan lain-lain.

Komentar

Yang lain