Kapal Pesiar Pemuda Asia Tenggara dan Jepang akan tiba di kota Ho Chi Minh dari 11-14 November

(VOVworld) - Dalam perjalanan laut  dari kaum pemuda lima negara Asia Tenggara dan Jepang, Kapal Pesiar Pemuda Asia Tenggara yang ke-43 tahun 2016 akan tiba ke kota Ho Chi Minh Vietnam Selatan dari 11-14 November ini. Selama berada di kota Ho Chi Minh,  para wakil dari negara-negara tersebut akan  berpartisipasi pada  aktivitas temu pergaulan dengan kaum pemuda dan warga kota Ho Chi Minh. Para pemuda akan mengadakan temu pergaulan dan berbahas tentang 8 tema besar yaitu  wirausaha muda, mempercepat pertukaran lintas budaya, lingkungan hidup, mitigasi musibah alam, bahan makanan dan nutrisi, kesehatan-pencegahan dan penanggulangan HIV/AIDS, kerjasama ASEAN-Jepang, pendidikan di sekolahan, informasi dan komunikasi.


Kapal Pesiar Pemuda Asia Tenggara dan Jepang akan tiba di kota Ho Chi Minh dari 11-14 November - ảnh 1
Ilustrasi

Kapal Pesiar Pemuda Asia Tenggara dan Jepang  adalah program kerjasama antara Pemerintah dari 10 negara ASEAN dan Jepang untuk memperkuat hubungan temu pergaulan, persahabatan antara kaum pemuda negara-negara ASEAN dan Jepang. Program ini dimulai dari tahun 1974, Vietnam ikut serta pada program  dari tahun 1995 sampai sekarang.

 

 

 

 

 

 

 


Komentar

Yang lain