Kedutaan Besar Vietnam di Indonesia melepaskan 42 nelayan Vietnam berkumpul dengan keluarga

(VOVworld) - Kedutaan Besar Vietnam di Indonesia melepaskan 42 nelayan Vietnam berkumpul dengan keluargautaan Besar Vietnam di Indonesia  (23/12) di Bandara Internasional, Soekarno-Hatta mengorgasisasi acara melepas  42 nelayan Vietnam yang diserahkan fihak Indonesia. Ini juga merupakan gelombang pengembalian nelayan paling besar terakhir pada tahun 2015.

Kedutaan Besar Vietnam di Indonesia melepaskan 42 nelayan Vietnam berkumpul dengan keluarga - ảnh 1
Duta Besar Vietnam di Indonesia, Hoang Anh Tuan(baju putih)
 melepas para nelayan Vietnam.
(Foto: Kemlu VN)

Ketika berbicara di acara ini, Duta Besar Hoang Anh Tuan telah menyampaikan prihatin dan bercakap-cakap dengan para nelayan serta menyatakan kegembiraan ketika 42 nelayan Vietnam dikembalikan oleh fihak Indonesia. Untuk bisa mencapai hasil tersebut, Duta Besar Hoang Anh Tuan juga mengungkapkan koordinasi yang hangat, erat dan berhasil-guna antara Kedutaan Besar dengan badan-badan fungsional Indonesia. Beliau juga berharap supaya para nelayan terus mempertahankan semangat saling dekat dan saling bantu, khusus-nya jangan  melakukan kembali penangkapan ikan  di wilayah Indonesia.


Komentar

Yang lain