Kegiatan-kegiatan menyambut Bulan Pemuda .

( VOVworld) -  Minggu 4 Maret di kabupaten Bat Xat, propinsi Lao Cai (Vietnam Utara) Liga Pemuda Komunis Ho Chi Minh telah mengadakan acara pemberangkatan pasukan untuk melaksanakan Bulan Pemuda 2012.
 Ketika berbicara di depan acara pemberangkatan pasukan, Deputy Perdana Menteri Vietnam  (Deputi PM) Nguyen Xuan Phuc telah menyampaikan tugas kepada kaum pemuda seluruh negeri supaya  mengembangkan peranan  pembidas di  semua bidang, diantaranya ada tugas titik berat yalah harus  menjadi pembidas dan pelopor  untuk mensukseskan program target nasional tentang pembangunan pedesaan baru.

Kegiatan-kegiatan menyambut Bulan Pemuda . - ảnh 1
Deputy Perdana Menteri Vietnam Nguyen Xuan Phuc berbicara di depan acara pemberangkatan pasukan
(foto : Hanoimoi.com)

 Deputi PM Nguyen Xuan Phuc mengusulkan agar  pada waktu mendatang, perlu memperkuat pendidikan tradisi yang cemerlang selama 81 tahun ini dari Liga Pemuda Komunis Ho Chi Minh, merapati semua haluan dari Partai Komunis dan Negara untuk menciptakan perubahan yang kuat dalam memperbaiki, membangun pedesaan baru menurut kriterium baru menuju ke  yang modern  dan berbudaya, memenuhi kebutuhan usaha industrialisasi dan modernisasi Tanah Air. Pada bulan pemuda, kaum pemuda propinsi Lao Cai berfokus pada beberapa isi penting, misalnya ikut membangun infrastruktur, mendaftarkan nama untuk membangun jalan-jalan  di pedesaan, membangun rumah kasih sayang, menanam pohon dan lain-lain....
Kegiatan-kegiatan menyambut Bulan Pemuda . - ảnh 2
Kaum pemuda kabupaten Bat Xat- propinsi Lao Cai membangun jalan-jalan di pedesaan
(Foto : batxat.net)

Sebelumnya, Sabtu 3 Maret, Liga Pemuda Komunis Ho Chi Minh  propinsi Quang Ngai  telah mengadakan acara pemberangkatan  pasukan untuk menyambut Bulan pemuda 2012 dengan tema: “Kaum  muda Quang Ngai bersatu demi kemunitas, membangun pedesaan baru”. Pada hari yang sama,  Liga Pemuda Komunis Ho Chi Minh kabupaten Chuong My-kota Hanoi juga berkoordinasi dengan Liga Pemuda Komunis Ho Chi Minh di Pusat supaya mengadakan acara pencanangan dan acara pemberangkatan pasukan Bulan Pemuda 2012./.
Berita Terkait

Komentar

Yang lain