Konferensi anggota MN fulltimer berbahas tentang RUU tentang Investasi (amandemen).

(VOVworld) - Untuk melanjutkan agenda Konferensi anggota Majelis Nasional (MN) fulltimer, pada Selasa pagi (9 September), para  anggota  MN berbahas tentang berbagai  isi-isi yang tercantum  dalam Rancangan Undang-Undang (RUU) tentang Investasi (amandemen), khususnya isi tentang daftar kejuruan yang dilarang melakukan investasi dan bisnis serta  melakukan investasi dan bisnis dengan adanya syarat.

Konferensi anggota MN fulltimer berbahas tentang RUU tentang Investasi (amandemen). - ảnh 1
Ketua MN Nguyen Sinh Hung berbicara di depan  Konferensi tersebut
(Foto: baomoi.com)

Pada perbahasan ini, para anggota MN merekomendasikan bahwa dalam 11 kejuruan yang dilarang melakukan investasi dan bisnis, perlu memeriksa lagi, memindah beberapa kejuruan ke daftar bisnis  dengan adanya syarat.

Pada Selasa sore (9 September)  para anggota MN memberikan pendapat kepada  RUU tentang  Badan Usaha (amandemen)./.

 

 

Komentar

Yang lain