Konferensi Menteri WTO untuk mengusahakan solusi mendorong perdagangan global

(VOVworld) - Konferensi ke- 10 Menteri Perdahangan Dunia (WTO) dibuka di Nairobi, Ibukota Kenya, Selasa (15/12). Konferensi yang berlangsung selama 4 hari tersebut dihadiri oleh 6.000 utusan asal 162 negara anggota WTO untuk membahas dan mengusahakan solusi-solusi guna mendorong perdagangan yang setara di bidang barang dagangan dan jasa layanan.


Konferensi Menteri WTO untuk mengusahakan solusi mendorong perdagangan global - ảnh 1
Ilustrasi.
(Foto: Sputniknews0



 Ketika berbicara di depan upacara pembukaan konferensi ini, Presiden tuan rumah, Uhuru Kenyatta menganggap bahwa dunia sekarang ini tetap sedang ada banyak ketidaksetaraan dalam hubungan perdagangan antara negara kaya dengan negara miskin. Oleh karena itu, Presiden Uhuru Kenyatta kepada WTO supaya perlu membuat strategi dan solusi yang berhasil-guna untuk memeprsempit kesenjangan perdagangan antara negara industri maju dan negara sedang berkembang di dunia dan antar-benua. Direncanakan, konferensi tersebut akan mengajukan komitmen akan memberikan biaya  sebanyak 90 juta dolar Amerika Serikat untuk membantu gagasan-gagasan mendorong aktivitas perdagangan di negara miskin dalam tahap 2016-2022.

Komentar

Yang lain