Koran Singapura: Viet Nam adalah negara tipikal tentang proses pergantian dan perkembangan yang sukses

(VOVWORLD) - Koran “Business Times” dari Singapura memuat artikel dengan judul: “Viet Nam-Misal tentang proses perpindahan dan perkembangan yang sukses”  yang isinya menganalisis  pekerjaan-pekerjaan yang perlu dilaksanakan untuk mencapai kemenangan di bidang teknologi  dan  lebih-lebih lagi,  di antaranya menganggap Viet Nam  sebagai satu  misal yang tipikal .
Koran Singapura:  Viet Nam adalah negara  tipikal tentang proses pergantian dan perkembangan yang sukses - ảnh 1 Viet Nam adalah negara  tipikal tentang proses pergantian dan perkembangan yang sukses (Foto: VNA)

Artikel ini juga mengatakan bahwa dengan keunggulan tentang populasi dan kekuatan pekerja yang berketrampilan, sebagai ganti  bersaing langsung dengan Singapura untuk menjadi  pusat teknologi regional, Viet  Nam bisa  menetapkan akan menjadi tempat pilihan pengganti.  Melakukan investasi pada basis infrastruktur dan melonggarkan  syarat-syarat bisnis akan bersifat menentukan dalam menjamin Viet Nam bisa memanfaatkan potensi tersebut.

Artikel tersebut juga menegaskan: Melalui pengembangan kejuruan-kejuruan pelengkap dan prioritas perdagangan intrakawasan, ASEAN bisa menggunakan kedinamisan kawasan yang sudah membantu beberapa anggota-nya seperti Viet Nam menjadi negara yang mencapai pendapatan menengah dalam waktu rekor. Dengan hasil itu, Viet Nam akan terus menjadi negara tipikal tentang proses pergantian dan perkembangan yang sukses, tempat dimana para investor  asing  telah dan sedang  bersedia  berpartisipasi pada  perekonomian ini.

Komentar

Yang lain