Kota Da Nang Mengadakan Pertemuan dengan 200 Diaspora Sehbuungan Dengan Hari Raya Tet

(VOVWORLD) - Kota Da Nang, pada Jumat malam (17/1), telah mengadakan pertemuan dengan 200 diaspora Vietnam yang pulang kembali ke kampung halaman untuk merayakan Hari Raya Tet.
Kota Da Nang Mengadakan Pertemuan dengan 200 Diaspora Sehbuungan Dengan Hari Raya Tet  - ảnh 1Kota Da Nang Mengadakan Pertemuan dengan 200 Diaspora Vietnam Sehubungan Dengan Hari Raya Tet (Foto: VOV) 

Program ini merupakan kesempatan kepada para diaspora untuk melakukan temu pergaulan dan menyatakan pikiran dan hasrat dengan pemimpin Kota Da Nang, bersama bersinergi turut membangun Kota Da Nang semakin berkembang.

Pada tahun lalu, banyak diaspora Vietnam yang adalah  wirausaha, pakar dan intelektual telah dengan aktif membantu Kota Da Nang dalam kegiatan-kegiatan menyerap investasi asing, kesehatan, kebudayaan, kesenian, olahraga, bantuan kemanusiaan dan sebagainya, turut melaksanakan secara baik program-program jarringan pengaman sosial di Kota Da Nang.

Komentar

Yang lain