Laos mengadakan Lokakarya pengalaman meliput berita pada event besar untuk koresponden ASEAN

(VOVworld) - Kementerian Informasi, Kebudayaan dan Pariwisata Laos,  Senin (23/11) di Vientiane, ibukota Laos menyelenggarakan lokakarya mengenai pengalaman meliput berita pada event-event besar untuk koresponden ASEAN Lokakarya tersebut berlangsung dari 23-26/11 dengan dihadiri para koresponden asal negara-negara ASEAN.


Laos mengadakan Lokakarya pengalaman meliput berita pada event besar untuk koresponden ASEAN - ảnh 1
Korespomden Vietnam dan Laos.(Ilustrasi).
(Foto:www.vietnamplus.vn)


Mereka memperkenalkan pesta-pesta budaya besar negerinya, bersamaan itu berbagi pengalaman- pengalaman dan kemampuan sendiri ketika melakukan tugas di semua event besar  serta berbagai cẩ dalam dan hal  yang perlu dipahami  ketika menjalankan kejuruan pers  di negeri sepempat. Ketika berbicara di depan acara pembukaan, Deputi Menteri Informasi- Kebudayaan dan Pariwisata Laos, Xa Van Khone Raxamotry menegaskan bahwa koresponden ASEAN memainkan peranan penting dalam mendorong integrasi ASEAN, membangun solidaritas, mendorong ASEAN menujuke target bersama.

Lokakarya kali ini juga merupakan kesempatan bagi kalangan pers pada khususnya dan rakyat ASEAN pada umumnya mencaritahu, melakukan intergasi, terutama di bidang kebudayaan pada latar belakang Komunitas ASEAN akan segera terbentuk.

Komentar

Yang lain