Lebih dari 2,5 miliar USD modal investasi pada bidang energi bersih untuk pemulihan ekonomi pasca Covid-19 di Asia Tenggara

(VOVWORLD) - Organisasi-organisasi papan atas di bidang penanggulangan perubahan iklim internasional, pada Selasa (30 Juni), telah mengumumkan akan membentuk Dana energi bersih  Asia Tenggara (SEACFF), satu gagasan bantuan amal yang berisiko  tinggi sebesar lebih dari 2,5 miliar USD untuk melakukan investasi swasta bagi proyek-proyek energi bersih di Asia Tenggara

SEACFF memberikan bantuan yang bersifat katalisis   pada tahap permulaan untuk menangani masalah perubahan iklim dengan cara mengurangi dan menghapuskan rintangan penting di tahap permulaan, faktor-faktor yang mencegah atau menunda penggelaran dengan sukses berbagai proyek energi bersih. Dengan memasukkan modal risiko perkembangan untuk mengembangkan energi bersih yang kreatif dan berpengaruh tinggi, SEACEF membantu melakukan ekselerasi bagi proses pemindahan energi bersih di Asia Tenggara.

Komentar

Yang lain