Malaysia meresmikan jembatan yang paling panjang di kawasan Asia Tenggara

(VOVworld) – Pada Sabtu malam (1 Maret), Perdana Menteri (PM) Malaysia, Najib Tun Razak meresmikan jembatan Penang ke-dua-, jembatan yang paling panjang di Asia Tenggara. Jembatan dengan diberi nama Abdul Halim Mu’adzam Shah dibangun selama 5 tahun dengan total modal sebanyak RM 4,5 miliar (sama dengan USD 1,5 miliar). Selain pembanguan dilaksanakan dengan perancangan yang akrab lingkungan hidup, jembatan ini bisa menderita kekuatan 8,2 derajat pada Skala Richter dari jarak 300km dari pusat gempa bumi. 

Malaysia meresmikan jembatan yang paling panjang di kawasan Asia Tenggara - ảnh 1
Jembatan Penang ke-dua adalah jembatan yang paling panjang di Asia Tenggara
(Foto: vietnamplus.vn)

Jembatan ini sepanjang 24 km, diantaranya ruas yang menyebrangi selat laut sepanjang 17 km, menyambung kotamadya Batu Kawan di daratan ke kotamadya Batu Maung di pulau, akan merangsang pertumbuhan ekonomi negara bagian Penang, khusunya zona-zona industri di daratan di Batu Kawan dan menjafi faktor yang kondusif untuk pengembangan sosial-ekonomi yang cepat di kawasan koridor ekonomi di Malaysia Utara./. 

Komentar

Yang lain