Memberikan pendapat pada Rancangan amandemen UUD 1992
(VOVworld)-Pada hari Jumat (22 Februari), Asosiasi petani kota Ho Chi Minh mengadakan Konferensi memberikan pendapat dari para kader dan anggota Asosiasi Petani tentang rancangan amandemen Undang-Undang Dasar 1992 (UUD-1992). Di konferensi ini, Do Van Thien, Ketua Asosiasi Petani kecamatan Linh Dong, kabupaten Thu Duc menyinggung pasal 34, rancangan amandemen Undang-Undang Dasar 1992 (UUD-1992) yang menyatakan bahwa Semua orang punya hak kebebasan melakukan bisnis.
Ilustrasi
(Foto : Internet)
Ketua Do Van Thien juga menyatakan bahwa “ kebebasan melakukan bisni” artinya semua orang bisa melakukan bisnis di semua bidang apapun, jenis barang, layan tanpa batas. Oleh karena itu, harus tambah menjadi “ Semua orang punya hak kebebasan bisnis menurut ketentuan undang-undang”. Ibu Pham Thi Lang, staf Asosiasi Petani kota menyatakan bahwa di pasal 36, ayat 2 yang menyatakan bahwa “Negara mengeluarkan kebijakan menciptakan syarat kepada semua perseorangan untuk memiliki tempat tinggal”. Menurut dia, semua orang terdiri dari orang asing yang datang ke Vietnam untuk hidup dan bekerja, oleh karena itu juga harus menciptakan sayrat kepada mereka. Pada hari yang sama propinsi Quang Ngai dan Hoa Binh juga mengadakan Konferensi memberikan pendapat atas rancangan amandemen UDD 1992. Ada kira-kira 30 pendapat untuk Rancangan amandemen UDD 1992