Mengumumkan hasil survey sosiologi tentang situasi korupsi dan pencegahan serta pemberantasan korupsi.

(VOVworld)- Pada Selasa pagi, (20 November), di kota Hanoi berlangsung jumpa pers untuk mengumumkan hasil survey sosiologi dengan tema “Korupsi dari sudut lihat penduduk, badan usaha, pejawai negeri dan personil”.

Mengumumkan hasil survey sosiologi tentang situasi korupsi dan pencegahan serta pemberantasan korupsi. - ảnh 1

Jumpa pers mengumumkan hasil survey sosiologi "Korupsi dari sudut lihar penduduk, badan usaha, pegawai negeri dan personil"
(Foto: tinmoi.vn)

Wakil Kepala Inspektor Pemerintah Vietnam, Tran Duc Luong memberitahukan bahwa hasil survey tersebut telah mencerminkan banyak isi yang bersangkutan dengan masalah korupsi seperti, kesedaran, kenyataan, keinginan dan harapan rakyat peserta survey ini. Ibu Victora Kwakwa, Direktur Nasional Bank Dunia di Vietnam memberitahukan: “Laporan ini telah membuktikan secara meyakinkan bahwa semua provinsi dan kabupaten yang menaati secara lengkap semua kebijakan tentang keterbukaan dan ketransparanan benar-benar punya taraf korupsi lebih rendah. Survey ini juga menunjukkan perlunya harus meningkatkan kekuatan dalam perjuangan mencegah dan memberantas korupsi. Pesan pokok dari laporan ini ialah korupsi adalah satu masalah yang serius, tapi, bisa dipecahkan./

Komentar

Yang lain