Menhan Rusia: Hubungan dengan NATO “Menjadi Buruk Dari Hari ke Hari”

(VOVWORLD) - Menteri Pertahanan (Menhan) Rusia, Sergei Shoigu, pada Minggu (8/12), telah menilai hubungan antara Moskow dan NATO “tidak hanya berjalan di tempat saja, malainkan juga memburuk dari hari ke hari”. 
Menhan Rusia: Hubungan dengan NATO “Menjadi Buruk Dari Hari ke Hari” - ảnh 1 Menhan Rusia, Sergei Shoigu (Foto: VNA)

Ketika memberi komentar di TV “Rossiya-1” tentang hubungan sekarang antara Moskow dan NATO, Menhan Sergei Shoigu memberitahukan bahwa kira-kira 5 tahun sebelumnya, dua pihak telah melakukan kerjasama secara cukup aktif di Brussels ketika Rusia mempunyai wakilnya di NATO. Tetapi, sampai sekarang, semakin banyak mitra Rusia di NATO menarik diri dari permufakatan-permufakatan sebagai satu cara untuk berjalan seperjalanan dengan Amerika Serikat . Oleh karenanya, ruang keamanan semakin dipersempit.

Hubungan Rusia-NATO memburuk secara cepat dari tahun 2015 bersangkutan karena penggabungan Semenanjung Krimea dan bentrokan di Ukraina Timur, menurut itu, Barat mengenakan sanksi-sanksi ekonomi terhadap Moskow

Komentar

Yang lain