Pakar internasional: Vietnam telah berhasil melawan COVID-19 karena memberikan informasi secara dini dan jelas kepada masyarakat

(VOVWORLD) - Laman “nzherald.co.nz” dari Selandia Baru memuat artikel yang mengungkapkan faktor-faktor yang membantu Vietnam mencapai hasil-hasil yang mengesankan dalam perang melawan COVID-19, ketika dalam waktu lebih dari 1 bulan tanpa kasus infeksi di komunitas. 

Menurut penilaian dari pakar di Institut Kebijakan Strategis Australia, keberhasilan Vietnam adalah karena serentetan faktor-faktor seperti pekerjaan komunikasi pemerintah dilaksanakan secara dini dan jelas; peringatan dari pemerintah diumumkan secara terus-terang telah kepada warga tentang bahaya COVID-19 dan kekurangan sumber daya kesehatan berskala besar jika wabah besar terjadi. Sebuah faktor lain yang dianggap turut pada keberhasilan di Vietnam ialah pekerjaan tes cepat dan berskala besar. Matthew Moore memberitahukan bahwa warga negara  Vietnam memiliki "kepercayaan besar" pada pemerintah.


Komentar

Yang lain