Para pemilih menilai tinggi acara interpelasi Komite Tetap MN angkatan ke-13

(VOVworld) – Menurut acara Persidangan ke-36 Komite Tetap Majelis Nasional angaktan ke-13, pada Jumat sore (13 Februari), Komite Tetap Majelis Nasional (MN) Vietnam melakukan acara interpelasi terhadap Menteri, Kepala Komisi Etnis, Giang Seo Phu. Persidangan ini ditayangkan langsung di Radio Suara Vietnam dan Televisi Vietnam, menyerap perhatian para pemilih seluruh negeri.

Para pemilih menilai tinggi acara interpelasi Komite Tetap MN angkatan ke-13 - ảnh 1
Menteri, Kepala Komite Etnis, Giang Seo Phu
(Foto : laodong.com.vn)

Menurut penilaian Ring Adrong, Kepala Badan urusan Etnis propinsi Dak Lak, pelaksanan kebijakan investasi pengembangan ekonomi, sosial daerah etnis minoritas, daerah yang menjumpai kesulitan berat telah mendatangkan efektivitas yang penting. Semua bidang ekonomi, budaya, sosial, pendidikan dan kesehatan dikembangkan, infrastruktur utama diinvestasi secara dasar, mendatangkan efektivitas yang praksis, situasi produksi semua keluarga berubah menurut arah aktif, kehidupan materiil, sprituil rakyat etnis minoritas semakin meningkat.

Nguyen Trung Hieu, Ketua Komite Rakyat Propinsi Soc Trang menyatakan bahwa  perhatian yang benar-benar dari Partai dan Negara terhadap rakyat daerah pedalaman dan pelosok, daerah banyak rakyat etnis minoritas  telah turut melaksanakan secara sukses haluan, kebijakan Partai dan Negara tentang pengurangan emiskinan, membangun blok persatuan nasional./.

Komentar

Yang lain