Pekan Budaya agama Buddha untuk menyambut Mega Upacara Waisak tahun 2561, menurut kalender Buddha

(VOVWORLD) -Di antara aktivitas-aktivitas dari Pekan menyambut Mega Upacara Waisak tahun 2561, menurut kalender Buddha, Pengurus Besar Sangha Buddha Vietnam dari kota Ho Chi Minh, Rabu pagi (3/5) (yaitu tanggal 8 bulan Empat menurut kalender Imlek), menyelenggarakan dengan khidmat Upacara pengarakan Sang Buddha dan Upacara memandikan patung Buddha menurut ritual tradisional.

Upacara pengarakan patung Sang Buddha merupakan salah satu di antara isi-isi penting yang memulai Pekan menghormati Sang Buddha- dan Kalender Buddha 2561 di kota Ho Chi Minh dengan banyak aktivitas kaya raya yang  diselenggarakan di semua 24 distrik dan kabupaten kota.

Pekan Budaya agama Buddha untuk menyambut Mega Upacara Waisak tahun 2561, menurut kalender Buddha - ảnh 1 Pekan Budaya agama Buddha untuk menyambut Mega Upacara Waisak tahun 2561, menurut kalender Buddha (foto : Kantor berita Vietnam)

Sebelumnya, di pagoda Pho Quang, distrik Tan Binh, kot Chi Minh, Selasa (2/5) (yaitu tanggal 7 bulan Empat menurut kalender Imlek), Badan Kebudayaan Sangha Buddha Vietnam dari kota Ho Chi Minh juga menyelenggarakan pembukaan Pekan Raya Kebudayaan Buddhis untuk menyambut Mega Upacara Waisak tahun 2561, menurut kalender Buddha dengan tema “Kebudayaan Buddhis dan Bangsa”.

Memulai Pekan Raya Kebudayaan Buddhis tersebut yalah Program pembukaan pameran tentang karya-karya kebudayaan dan kesenian Buddhis dan Pekan Raya tentang Kebudayaan Buddhis, Pekan Raya tentang kuliner vegetarian.

Selain itu, Pekan Raya Kebudayaan Buddhis dengan 29 gerai barang yang memperkenalkan hasil cetakan kebudayaan Buddhis ,seperti ajaran Sang Buddha, buku, koran, CD, lukisan, patung Sang Buddha  dan lain- lain.... Pameran dan Pekan Raya tersebut diadakan dari 2-10/5 ini.

Komentar

Yang lain