Pembukaan Konferensi Tingkat Tinggi Uni Eropa di Brussels

(VOVWORLD) - Konferensi Tingkat Tinggi Negara-Negara Uni Eropa mulai dibuka di Brussels, ibukota Belgia dalam upaya memperkokoh kepercayaan dari negara-negara anggotanya pada latar belakang hasil pilpres di Peracis telah menegaskan kecenderungan menang dari kubu yang pro Eropa dan proses perundingan dengan Inggeris tentang Brexit dimulai sesuai dengan rencana yang ditetapkan oleh Uni Eropa. 
Pembukaan Konferensi Tingkat Tinggi Uni Eropa di Brussels - ảnh 1 Ilustrasi 

Ketika berbicara menjelang Konferensi ini, Presiden Dewan Eropa, Donald Tusk menilai bahwa meski tetap sangat harhati-hati untuk bicara tentang keoptimisan, tapi Uni Eropa ada banyak alasan untuk berharap pada semangat ini. Dia mengeluarkan alasan-alasan seperti situasi pertumbuhan ekonomi yang menggembirakan di semua negara anggotanya, prosentase penurunan pengangguran, tercapainya permufakatan tentang masalah utang Yuani dan kegagalan populisme dalam semua pemilu di beberapa negara anggota utama Uni Eropa. Dia menekankan: Semua informasi tersebut membantu menciptakan faktor-faktor permulaan agar orang Eropa bisa untuk sementara merasa puas. Presiden Donald Tusk juga berharap agar Inggeris mengubah keputusan dan tetap tinggal di Uni Eropa.

Selama dua hari yaitu  22 dan 23 Juni ini, agenda Konferensi Tingkat Tinggi Uni Eropa menitik-beratkan satu persekutuan yang  konsisten dalam membela hak dari para warga negara-nya

Komentar

Yang lain