Pembukaan sidang Badan pengarahan Sentral penggerakan “Orang Vietnam memprioritaskan penggunaan barang Vietnam”

(VOVworld) -  Pada Jumat ( 8 Mei), di kota Hanoi, Badan Pengarahan Sentral penggerakan “Orang Vietnam memprioritaskan penggunaan barang Vietnam” mengadakan sidang di Hanoi untuk berbahas tentang langkah-langkah mendorong pemasaran di dalam negeri.

Pembukaan sidang Badan pengarahan Sentral penggerakan “Orang Vietnam memprioritaskan penggunaan barang Vietnam” - ảnh 1
Pembukaan sidang Badan pengarahan Sentral penggerakan tersebut
 (Foto : matran.org)

Ketika berbicara di depan sidang ini, Ketua Pengurus Besar Front Tanah Air Vietnam, Nguyen Thien Nhan menyatakan bahwa pada tahun 2016, banyak perjanjian perdagangan bebas dengan Eropa dan negara-negara Asia Pasifik  ditandatangani akan membuat pajak ekspor akan menjadi nol persen, oleh karena itu, tekanan persaingan sangat besar. Dia juga menyatakan bahwa pada tahun ini, Badan pengarahan penggerakan ini akan melaksanakan banyak pekerjaan seperti mengadakan program mengidentifikasi barang Vietnam tahunan dalam skala nasional, aktivitas promosi dagang, mengembangkan sistem distribusi, mengadakan pemeriksaan dan pengontrolan pasar serta mengadakan survei produk dan barang dagangan dan jasa yang  yang dipercaya oleh para konsumen./.

Komentar

Yang lain