Pemerintah Myanmar menemui para wakil dari kelompok etnis.

(VOVworld) - Presiden Myanmar,  U Thein Sein dan Panglima  Angkatan Pertahanan Myanmar, Min Aung Hlaing, pada Senin (16 Maret) telah mengadakan pertemunan secara terpisah dengan satu rombongan khusus dari Organisasi Independen Kachin (KIO), sayap politik Tentara Pembebasan Kachin (KIA) di Nay Pyi Taw (ibukota Myanamar) untuk berbahas tentang upaya-upaya damai.  Seorang pejabat dari Pusat Perdamaian Myanmar memberitahukan: Pertemuan antara dua pihak berlangsung sehari sebelum perundingan ke-7 antara Komite Penegakan Perdamaian Federal (UPWC) dari pemerintah Myanmar dan rombongan Koordinasi Nasional tentang gencatan senjata dari kelompok-kelompok etnis minoritas (NCCT) yang dijadwalkan akan berlangsung pada Selasa (17 Maret) di Yangon untuk menyelesaikan rancangan Perjanjian Gencatan Senjata Nasional. Brigadir Jenderal Guan Maw dari KIA memberitahukan: Pertemuan  dengan Presiden U Thein Sein telah membahas tiga isi pokok yang terdiri dari partisipasi dari KIO pada Federasi, kinginan memulihkan perdamaian dan upaya-upaya KIO dalam proses perdamaian.


Pemerintah Myanmar menemui para wakil dari  kelompok etnis. - ảnh 1
Presiden Myanmar, U Thein Sein dan Panglima  Angkatan Pertahanan Myanmar,
 Min Aung Hlaing berbahas dengan pemimpin  oposisi
(Foto: Kantor Berita Vietnam)


Sebelumnya, pada Minggu (15 Maret), KIO juga mengadakan pertemuan dengan Wakil Presiden Sai Mauk Kham,yang sekaligus adalah Ketua UPCW, U Hla Maung Shwe - seorang anggota rombongan perdamaian untuk menciptakan satu kemajuan baru dalam upaya-upaya  damai di seluruh negeri./.

Komentar

Yang lain