Pemerintah terus memperkuat reformasi prosedur administrasi

(VOVWORLD) - PM Vietnam, Nguyen Xuan Phuc, Rabu sore (16/8), melakukan temu kerja dengan Direktorat Pengawasan Prosedur Administrasi (Kantor Pemerintah) dan Dewan Konsultasi Reformasi Prosedur Administrasi .
Pemerintah terus memperkuat reformasi prosedur administrasi - ảnh 1 PM Nguyen Xuan Phuc(berdiri) dalam temu kerja tersebut.(Foto: vov.vn)

Ketika berbicara dalam temu kerja ini, PM Nguyen Xuan Phuc menekankan bahwa pekerjaan reformasi prosedur administrasi  pada umumnya, terutama prosedur administrasi sedang menjadi masalah mendesak yang perlu terfokus dalam penanganan.

Menurut-nya, peranan Dewan Konsultasi Reformasi Prosedur Administrasi Nasional harus merekomendasikan solusi yang lebih baik, tepat waktu menangani kebutuhan masyarakat dan badan usaha. Beliau menganggap bahwa salah satu di antara penyebab-penyebab yang melambatkan pertumbuhan yalah prosedur, misalnya investasi, pengucuran keuangan dan lain-lain…

Oleh karena itu, dilakukannya reformasi administrasi untuk melayani pertumbuhan ekonomi menjadi satu tugas mendesak sekarang ini.

Komentar

Yang lain