Pemerintah Thailand berkomitmen mengekang diri secara maksimal dalam menangani semua demosntrasi

(VOVworld) – Pada Kamis (28 November), Juru Bicara Kementerian Luar Negeri (Kemlu) Thailand, Sek Wannamethee menyatakan bahwa Pemerintah negara ini berkomitmen mengekang diri semaksimal mungkin dalam menghadapi gelombang demonstrasi di jalan yang sedang melanda luas. Menurut itu, para pejabat pemerintah telah dibimbing harus mengekang diri semaksimal mungkin dalam mencegah semua demonstrasi tersebut.

Pemerintah Thailand berkomitmen mengekang diri secara maksimal dalam menangani semua demosntrasi - ảnh 1
Pemerintah Thailand berkomitmen mengekang diri secara maksimal dalam menangani semua demosntrasi
(Foto ilustrasi : tuoitre.vn)

Sementara itu, pemimpin Partai Demokrat Thailand, Abhisit Vejajiva pada Kamis malam (28 November), menyatakan bahwa Partai ini akan meneruskan upaya-upaya supaya bersama dengan demonstran di jalan  menggulingkan Rezim Thaksin. Partai ini menyatakan tidak mengakui pemerintah Thailand sekarang dan menyatakan bahwa strategi penggulingan pemerintah akan dimulai pada Jumat (29 November).

Komunistas internasional, diantaranya ada semua organisasi besar seperti PBB dan banyak negara adikuasa seperti Tiongkok, AS, Inggris…telah mengajukan pernyataan resmi tentang kekhawatiran atas situasi politik di Thailand. Semuanya menyerukan kepada semua fihak supaya mengekang diri, tidak menggunakan kekerasan dan mengusahakan solusi damai. Di samping itu, 30 negara dan 2 teritorial telah menyarankan para warga negaranya supaya menghindari tempat demonstrasi ketika datang ke Thailand./.

Komentar

Yang lain