Perlu memprioritaskan UU tentang menginstitusikan ketentuan dalam UUD-2013

(VOVworld) – Dengan pandangan menyusun Undang-Undang (UU) dan hukum yang bisa menginstitusikan Undang-Undang Dasar (UUD) merupakan tuntutan nomor satu, dalam perbahasan di grup-grup yang diadakan pada Rabu sore (21 Mei), para anggota Majelis Nasional (MN) Vietnam berpendapat bahwa harus mengkongkritkan secara cepat dan memberikan prioritas pada semua UU tentang organisasi mesin Negara; diantaranya yang patut diperhatikan ialah harus menyampaikan secara serempak semua UU tentang Organisasi MN, UU tentang Organisasi Pemerintah, UU tentang Organisasi Pemerintahan Daerah, UU tentang Organisasi Kejaksaan Agung Rakyat dan UU tentang Organisasi Pengadilan Rakyat, turut menjamin institusi politik yang sinkron.

Perlu memprioritaskan UU tentang menginstitusikan ketentuan dalam UUD-2013 - ảnh 1
Persidangan ini terus berlanjut
(Foto: baomoi.com)

Mengenai UU yang bersangkutan dengan hak manusia, hak dan kewajiban warga negara, beberapa anggota MN berpendapat bahwa harus mengambil pendapat rakyat yang luas tentang Rancangan Undang-Undang ini guna memanifestasikan hak demokrasi yang lebih tinggi./.
Berita Terkait

Komentar

Yang lain