Pers asing terkesan terhadap “ATM beras” dari Vietnam

(VOVWORLD) - Semua ATM yang memberikan beras gratis kepada orang-orang yang terpengaruh dalam musim wabah Covid-19 telah muncul di banyak tempat di seluruh Vietnam bersama dengan penyambutan yang penuh dengan rasa terima kasih dan kekaguman komunitas dalam dan luar negeri. 

Tingkah laku yang hangat dan manusiawi di Vietnam ini telah membuat media internasional memberikan banyak pemujian. 

Ketika menilai gagasan ini, televisi CNN dari Amerika Serikat, pada Senin (13/4), memuat berita "sebuah mesin yang memberikan beras gratis - satu hal yang luar biasa - tetapi ATM beras seperti itu telah dirakit di banyak tempat di Vietnam untuk membantu orang-orang yang mengalami kesulitan dalam wabah”.

Di Twitter-nya, sastrawan Amerika Serikat, Marianne Williamson mengutuip artikel yang memuji “ATM beras” di Vietnam di CNN dan menegaskan: “Inilah ide yang seharusnya kita lakukan. Jutaan orang Amerika Serikat sedang kelaparan dan putus asa setiap hari.

Komentar

Yang lain