Pertemuan 70 anggota Serikat Buruh teladan yang tipikel kekuatan Tentara Rakyat dan Keamanan Publik Rakyat

(VOVworld) – Melipat-gandakan teladan yang tipikel untuk membangun kekuatan Tentara Rakyat dan Keamanan Publik Rakyat Vietnam yang kuat. Demikian ditekankan Presiden Vietnam, Truong Tan Sang ketika menerima 70 anggota Serikat Buruh yang tipikel dalam belajar dan bertindakan sesuai keteladanan moral Ho Chi Minh tahap 2010- 2015 dari kekuatan-kekuatan Tentara Rakyat dan Keamanan Publik  Rakyat Vietnam pada Selasa (28 Juli) di kota Hanoi.

Pertemuan 70 anggota Serikat Buruh teladan yang  tipikel kekuatan Tentara Rakyat dan Keamanan Publik  Rakyat - ảnh 1
Pertemuan tersebut.
(Foto:www.baomoi.com).


70 teladan yang tipikel adalah para teladan yang tipikel dalam memimpin, membimbing, memberikan banyak gagasan di bidang-bidang, yaitu berproduksi, bekerja, belajar dan melakukan penelitian ilmu pengetahuan dari kekuatan-kekuatan Tentara Rakyat dan Keamanan Publik Rakyat. Ketika berbicara di depan pertemuan tersebut, Presiden Truong Tan Sang mengatakan:“Pada periode perkembangan Tanah Air yang mendesak ini 5 tahun mendatang, meskipun mengalami banyak kemudahan dan kesulitan, tetapi perlu membangun Angkatan Bersenjata Rakyat, Tentara Rakyat yang kuat. Kalau ingin mencapai kemenangan dan berhasil membangun kekuatan kuat, perlu melipat-gandakan para teladan yang tipikel ini  dan belajar, bertindak menurut para teladan yang  tipikel ini”.

Presiden Truong Tan Sang meninta kepada Komite Militer Sentral dan Komite Partai  Keamanan Publik Rakyat Pusat supaya melakukan dengan baik pekerjaan membangun Partai, memperkokoh kualitas, kemampuan bertempur, kapabilitas politik, terus melaksanakan dengan baik usaha belajar dan bertindak sesuai keteladanan moral Presiden Ho Chi Minh guna membangun  Angkatan Bersenjata Rakyat yang kuat, memenuhi  tahap perkembangan baru.


Komentar

Yang lain