Presiden AS, Donald Trump akan memberlakukan dekrit migran baru pada pekan mendatang

(VOVworld) – Presiden Amerika Serikat (AS), Donald Trump, Kamis (16/2),  menyatakan akan mengeluarkan satu dekrit eksekutif  baru tentang migran pada pekan depan. Ketika berbicara di depan jumpa pers, Presiden Donald Trump menyatakan bahwa dia akan mengeluarkan beberapa reformasi bidang kesehatan pada awal atau pertengahan Maret 2017.


Presiden AS, Donald Trump akan memberlakukan dekrit migran baru pada pekan mendatang - ảnh 1
Presiden AS, Donald Trump
(Foto : Kantor berita Vietnam)


Selain itu, pada dua jumpa pers tersebut, Presiden Donald Trump menyatakan kekhawatiran atas kemungkinan bocornya pembicaraan telepon antara dia dan para pemimpin asing. Presiden Donald Trump menekankan bahwa dia tidak memiliki apapun di Rusia dan tiada pos pinjaman atau permufakatan di negara ini. Di samping itu, Presiden Donald Trump juga menegaskan bahwa mantan Penasehat Keamanan Nasional Michael Flynn hanya bekerja pekerjaannya ketika melakukan hubungan telepon  Duta Besar Rusia dan dia tidak bersalah. Dia menyatakan tidak membimbing Flynn untuk berbahas dengan Dubes Rusia tentang langkah-langkah sanksi tersebut Moskwa dari pemerintahan Presiden Barack Obama. 

Komentar

Yang lain