Presiden Perancis melakukan kunjungan resmi di Mesir

(VOVworld)- Dalam kerangka  perlawatan di tiga negara Timur Tengah, Presiden Perancis, Francoi Hollande telah tiba di Mesir,  Minggu (17/4), memulai kunjungan resmi yang memakan dua hari.

 Presiden Perancis melakukan kunjungan resmi di Mesir - ảnh 1
Presiden Perancis, Francoi Hollande
(Foto: vtv.vn)


 Yang mendampingi Presiden Perancis ada  60 badan usaha dan grup papan atas negara ini. Direncanakan Perancis dan Mesir akan menandatangani serentetan permufakatan ekonomi bilateral sehubungan dengan kunjungan ini.Presiden Mesir, Abdel Fattah El- Sisi dan timpalannya dari Perancis, Hollande akan menandatangani bebebapa MoU dan proyek- proyek di beberapa bidang, diantaranya ada listrik, energi diperbarui, pembangunan sistem metrodi Kairo dan lain- lain…Disamping itu, dua pemimpin akan berbahas tentang beberapa masalah regional ,misalnya krisis di Libia, Suriah dan Yaman, gagasan Perancis untuk memulihkan proses perdamaian di Timur Tengah antara Israel dan Palestina.

Komentar

Yang lain