Presiden Tran Dai Quang mengunjungi dan mengucapkan selamat Hari Raya Tet pada malam alih tahun

(VOVWORLD) - Pada malam alih tahun yaitu tanggal 30 Hari Raya Tet, Presiden Tran Dai Quang dan pokja telah mengunjungi dan memeriksa  pekerjaan mengabdi Hari Raya Tet dan mengucapkan selamat Hari Raya Tet kepada beberapa unit.
Presiden Tran Dai Quang mengunjungi dan mengucapkan selamat Hari Raya Tet pada malam alih tahun - ảnh 1Presiden Tran Dai Quang mengucapkan selamat Hari Raya Tet kepada Grup Perlistrikan Nasional Vietnam  (Foto: vovworld.vn) 

Dalam temu kerja di Pusat Pengendalian Sistim Listrik Nasional dari Grup Perlistrikan Nasional Vietnam, Presiden Tran Dai Quang dengan gembira melihat bahwa para pejabat dan kader di unit telah telah  berjaga secara cermat, tidak membiarkan terjadi gejala yang menimbulkan pengaruh terhadap keamanan, keseamatan listrik untuk kebutuhan rakyat pada Hari Raya Tet, bersamaan itu menilai tinggi keinisiatifan Grup Perlistrikan Nasional Vietnam dalam memikirkan Hari Rayat Tet untuk para pejabat dan buruh.

Di Markas Komando Tentara Informasi dan Perhubungan melalui jembatan televisi, di Markas Komando Tentara Informasi dan Perhubungan, Presiden Tran Dai Quang mengucapkan selamat Hari Raya Tet kepada para prajurit di 10 unit Tentara Informasi dan Perhubungan dan mengucapkan selamat Hari Raya Tet kepada para komandan, prajurit dan rakyat di Pos Tentara Perbatasan Dam Thuy, Kabupaten Trung Khanh, Provinsi Cao Bang, serta pulau Song Tu Tay, Kabupaten Pulau Truong Sa, Provinsi Khanh Hoa.

Komentar

Yang lain