Rusia menanti-nantikan pengaruh positif dalam kebijakan Presiden Ukraina baru

(VOVWORLD) - Sekretaris pers dari Presiden Rusia, Dmitry Peskov, pada Minggu (16/6), memberitahukan bahwa Istana Kremlin menanti-nantikan berbagai pengaruh yang positif dari kebijakan Presiden Ukrana baru, Volodymyr Zelensky, namun sekarang belum jelas tentang pandangan Presiden Volodymyr Zelensky tentang hubungan terhadap Rusia.

Rusia menanti-nantikan pengaruh positif dalam kebijakan Presiden Ukraina baru - ảnh 1 Presiden Ukrana baru, Volodymyr Zelensky (Foto: VNA)

Sekretaris pers Dmitry Peskov memberitahukan bahwa Presiden Rusia, Vladimir Putin ingin bisa mengerti tentang cara pendekatan pemimpin baru di Ukraina terhadap masalah-masalah utama dalam agenda tentang hubungan antara Moskow dan Kiev. Akan tetapi, pihak Rusia belum melihat sinyal-sinyal yang jelas dalam pandangan Presiden Ukraina baru dalam masalah ini dan Presiden Rusia tetap berhati-hati menunggu.

Komentar

Yang lain