Semua rumah sakit perlu melakukan tes dan isolasi terhadap orang-orang yang datang untuk diperiksa ada manifestasi dicurigai terinfeksi wabah Covid-19

(VOVWORLD) - Badan Pengarahan Nasional tentang Pencegahan dan Pemberantasan Wabah Covid-19, pada Senin (6 April), mengirimkan tilgram dinas kepada semua rumah sakit dari Kementerian Kesehatan, Dinas Kesehatan semua provinsi dan kota, basis medis dari semua kementerian, instansi tentang masalah terus memperkuat pencegahan dan pengontrolan bagi penularan wabah Covid-19 di basis pemeriksaan dan pengobatan.
Semua rumah sakit perlu melakukan tes dan isolasi terhadap orang-orang yang datang untuk diperiksa ada manifestasi dicurigai terinfeksi wabah Covid-19 - ảnh 1Melakukan tes virus SARS-CoV-2 di Distrik Ba Dinh, Kota Ha Noi  (Foto: VNA) 

Menurut itu, pemimpin semua basis pemeriksaan dan pengobatan perlu mengupgrade langkah-langkah pencegahan dan pemberantasan wabah. Semua orang yang datang untuk diperiksa ada manifestasi yang dicurigai atau riwayat epidemiologinya belum jelas, semuanya perlu segera dilakukan tes virus SARS-CoV-2 atau diisolasi. Rumah-rumah sakit di pusat memprioritaskan penerimaan pasien parah, membatasi menerima pemeriksaan penyakit biasa yang bisa dilaksanakan oleh rumah sakit bawahan. Memperkuat pemeriksaan dan konsultasi secara online atau telepon untuk mengurangi volume orang yang datang untuk diperiksa dan sebagainya.

Komentar

Yang lain