Thailand berhaluan membatasi pelaksanaan undang-undang darurat militer

Thailand berhaluan membatasi pelaksanaan undang-undang darurat militer - ảnh 1
Polisi Thailand melakukan patroli di satu pusat perdagangan di Bangkok
(Foto: vietnamplus.vn)
(VOVworld) – Perdana Menteri (PM) Thailand, Prayuth Chan Ocha, pada Selasa (17 Maret) mengimbau supaya membatasi penerapan undang-undang darurat militer tapi tidak menyinggung rencana penghapusanya. Menurut PM Prayuth Chan Ocha, pemerintah militer Thailand sedang mengurangi secara berarti penerapan undang-undang darurat militer, kecuali beberapa kasus investigasi darurat. Tentara Thailand mengenakan undang-undang darurat militer hanya beberapa hari sebelum berlangsung kudeta pada Mei 2014./.

Komentar

Yang lain