Ukarina merekomendasikan pembentukan zona bukan militer di bagian Timur

(VOVworld) – Pusat koordinasi dan pengontrolan gencatan senjata bersama (yang terdiri dari Ukarina, Rusia dan dua negara Republik yang menamakan diri di Ukraina) baru saja mengajukan gagasan membentuk zona bukan militer di zona Donbass (Ukraina Timur).

Ukarina merekomendasikan pembentukan zona bukan militer di bagian Timur - ảnh 1
Ilustrasi
(Foto : kantor berita Vietnam)

Menurut pengumuman Organisasi Keamanan dan Kerjasama Eropa (OSCE) pada Selasa (10 Februari), kepala delegasi Ukraina dan wakil Rusia di Pusat tersebut telah memberitahukan kepada OSCE tentang rekomendasi ini ke Markas Staf Umum dari dua negara Rusia dan Ukraina. Sebelumnya, di Jerman, pada Senin (9 Februari), sidang Menteri 4 negara Rusia, Ukraina, Jerman dan Perancis tentang masalah Ukarina telah berakhir setelah kira-kira 8 jam melakukan perbahasan tanpa mengeluarkan pernyataan. Yang bersangkutan dengan semua upacara diplomatik untuk menangani bentrokan bersenjata di Ukraina, pada Selasa (10 Februari), menurut rencana Kelompok kontak juga melakukan pertemuan di Minsk untuk berbahas tentang langkah penyelenggaraan permufakatan Minsk./.

Komentar

Yang lain