UNCTAD: Pertumbuhan Perdagangan Global Bisa Lambat

(VOVWORLD) - Konferensi Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) mengenai perdagangan dan perkembangan (UNCTAD) baru saja mengumumkan naskah update perdagangan global bulan Februari 2022, di antaranya menegaskan pertumbuhan perdgangan global telah berselerasi pada triwulan IV/2021, tetapi diprakirakan akan sedikit lambat pada triwulan I/2022.

Menurut itu, pada tahun 2021, perdagangan global mencapai ketinggian rekor sebanyak 28.500 miliar USD, meningkat kira-kira 25 persen dibandingkan dengan tahun 2020 dan sekitar 13 persen dibandingkan dengan taraf sebelum wabah Covid-19. Pertumbuhan perdagangan global tetap dijaga pada paro pertama tahun 2021, terus bertumbuh pada medio akhir tahun. /.

 

Komentar

Yang lain