Vietnam berpartisipasi dalam Festival Kuliner Asia di Praha, Republik Czech

Vietnam berpartisipasi dalam Festival Kuliner Asia di Praha, Republik Czech - ảnh 1
Gerai masakan Vietnam di event tersebut.
(Foto: vov.vn)
VOVworld) - Festival Kuliner Asia diadakan Sabtu (10/9) di Praha ( Republik Czech) memperkenalkan ratsuan jenis masakan tradisional asal negara-negara Asia, termasuk Vietnam. Ini adalah kedua kalinya Festival Kuliner negara-negara Asia diadakan saban tahun di Ibukota Praha, Republik Czech untuk memuliakan kesneian kuliter, bersamaan itu memperkenalkan kebudayaan tradisional dan potensi pariwisata masing-masing negara Asia kepada warga Republik  Czech.Vietnam berpartisipasi dalam Festival ini dengan 20 gerai barang yang memperkenalkan masakan-masakan tradisional Vietnam, menduduki satu diantara  3  total jumlah gerai barang di event ini. Yang berpartisipasi dalam Festival Kuliner Asia di Praha tahun ini ada Malaysia, Indonesia, Tiongkok, Thailand, Monggolia, India dan Vietnam. 

Komentar

Yang lain