Vietnam -Laos-Kamboja mendorong pekerjaan Front.

(VOVworld) - Konferensi  Tingkat Tinggi ke-2 Front tiga negara Kamboja, Laos-Vietnam telah dibuka pada Rabu (18 Desember)  di Vientiane (ibukota Laos). 

Konferensi ini  telah menilai  program kerjasama  dalam waktu lalu dan menetapkan  oritentasi kerjasama dalam waktu mendatang. Tiga pihak dengan puas melihat bahwa setelah dua tahun  ditandatangani,  semua isi “Program  kerjasama antara Front Persatuan Perkembangan Tanah Air  Kamboja, Front Pembangunan Tanah Air Laos dan Front Taah Air Vietnam” digelarkan dan dilaksanakan secara semakin berhasil-guna, khususnya  di semua provinsi yang punya perbatasan bersama, memenuhi keinginan bersama dari rakyat tiga negeri tentang hubungan persahabatan tradisional dan kerjasama  komprehensif  Vietnam-Laos, Vietnam-Kamboja.

Vietnam -Laos-Kamboja  mendorong pekerjaan Front. - ảnh 1
Tiga pihak menandatangani   naskah MoU tahapan 2013-2016
(Foto: vov.vn)
Tiga pihak menandatangani  naskah MoU tahapan 2013-2016, yang diantaranya  menekankan akan terus menggelarkan, melaksanakan secara  efektif  pekerjaan  melakukan sosialisasi secara ekstensif dan intensif di kalangan rakyat, mengembangkan tradisi persatuan, persahabatan dan kerjasama antara tiga negara Kamboja-Laos-Vietnam demi perkembangan bersama tiga negeri dan demi kepentingan rakyat  masing-masing negeri, memberikan sumbangan demi perdamaian, stabilitas, perkembangan dan kesejahteraan di kawasan dan di dunia./. 

Komentar

Yang lain