Asian Games 2018 : Acara pembukaan yang mengesankan dan kolosal dalam suasana pesta dari “negeri puluhan ribu pulau” Indonesia

(VOVWORLD) - Acara pembukaan Asian Games 2018 diadakan secara kolosal dalam suasana pesta dari “negeri puluhan ribu pulau” Indonesia Minggu malam (18/8) di Stadion Gelora Bung Karno, Jakarta.
Asian Games 2018 : Acara pembukaan yang mengesankan dan kolosal dalam suasana pesta dari “negeri puluhan ribu pulau” Indonesia - ảnh 1 Asian Games 2018 : Acara pembukaan yang mengesankan dan kolosal dalam suasana pesta dari “negeri puluhan ribu pulau” Indonesia (Foto :VOV)

Dengan tema: “Energi Asia”, Panitia penyelenggara Asian Games 2018 telah menjunjung tinggi kekuatan persatuan,  keanegaragaman budaya, pusaka dan warisan inti sari negara-negara dan teritori peserta peristiwa olah-raga terbesar di benua ini.

Acara pembukaan tersebut diikut-sertai 4000 penari, 20 penyanyi dan ratusan komponis Indonesia dengan banyak semiman terkenal di dunia yang melakukan pagelaran di  panggung yang amat besar yang meniru daerah dengan banyak pohon hijau, air terjun dan gunung-gunung sedikit melukiskan kebudayaan negeri puluhan ribu pulau.

Di bawah panggung, ribuan atlet asal 45 negara dan teritori menghadiri Asian Games melakukan demonstrasi. Kontingen olahraga Vietnam dalam seragam baju vest merah dan “Ao dai” (baju panjang tradisional). Kontingen olah raga Indonesia merupakan delegasi terakhir melakukan demonstrasi.

Setelah upacara bendera, negara tuan rumah Indonesia dan acara sumpah dari wasit dan atlet yang berkomitmen akan mengadakan satu Asian Games yang bersih dan setara.

Acara menyalahkan obor Asian Games berlangsung secara mengesankan. Obor ini diambil dari India, kampung halaman gerakan Asian Games. Obor ini telah diarak di seluruh negeri Indonesia dengan perjalanan sepanjang 18.000 Km.

Asian Games 2018 menyerap partisipasi dari 16000 orang dari 45 kontingen olahraga, di antaranya ada lebih dari 11.000 atlet yang ikut bertanding di 40 cabang olah raga ( 465 isi). Kontingen olahragah Vietnam yang beranggotakan 523 orang, di antaranya ada 352 atlet yang bertanding di 32 cabang olahragah.

Komentar

Yang lain