Ekonomi Viet Nam Terus Bersemarak

(VOVWORLD) - Pada konferensi pers untuk mengumumkan data statistik sosial-ekonomi triwulan III dan 9 bulan awal 2022 yang berlangsung pada Kamis pagi (29 September), Direktorat Jenderal Statistik dari Kementerian Perencanaan dan Investasi Viet Nam mengumumkan total GDP triwulan III diperkirakan meningkat 13,67 persen, tarap tertinggi dibandingkan masa yang sama perideo 2011-2022. 
Ekonomi Viet Nam Terus Bersemarak - ảnh 1Ekonomi Viet Nam terus bersemarak  (Ilustri)   Foto: baochinhphu.vn)

Di antaranya sekor jasa meningkat paling kuat dengan dengan 10,6 persen. Nguyen Thi Thu Oanh, Kepala Direktorat Statistik Harga menegaskan bahwa semua aktivitas produksi dan bisnis yang tengah mencapai pertumbuhan, ekonomi makro stabil, inflasi dikendalikan dengan baik, menunjukkan bahwa kebijakan pemulihan dan pengembangan sosial-ekonomi yang dijalankan pemerintah sedang  efektif.

Sampai 20 September total modal investasi asing yang terdaftar di Viet Nam mencapai sekitar 19 miliar USD, modal investasi asing langsung mencapai sekitar 15,5 miliar USD, tarap tertinggi dibandingkan masa yang sama 5 tahun lalu, nilai ekspor komoditas selama 9 bulan diperkirakan mencapai sekitar 283 miliar USD atau meningkat 17,3 persen. Selama 9 bulan ini jumlah wisatawan mancanegara yang mengunjungi Vietnam mencapai sekitar 1,87 juta orang. Seluruh instansi pariwista masih aktif melaksanakan promosi dan sosialisasi citra pariwisata Viet Nam untuk menyerap kedatangan wisatawan mancanegara.

Komentar

Yang lain