Kapal perang Amerika tiba di Kamboja untuk ikut serta pada latihan perang angkatan laut bersama

(VOVwold) - Komandan urusan masalah-masalah publik Clayton Doss memberitahukan: Pada Senin (22 Oktober), kapal-kapal perang Amerika Serikat telah mendarat pelabuhan Sihanoukvile, Kamboja untuk  berpartisipasi pada latihan peran  angkatan laut bersama CARAT ke-3. Menurut rencana, latihan perang akan  memakan waktu  5 hari,  (22 -26 Oktober)  dengan partisipasi kira-kira 500 serdadu angkatan laut Kerajaan Kamboja dan beberapa  unit tentara Amerika Serikat. Latihan perang CARAT di Kamboja akan berfokus pada penguatan kemampuan keamanan maritim melalui aktivitas-aktivitas seperti mencegah pemberian bantuan jalan laut, operasi-operasi selam dan pertolongan korban di laut,  pemindahan pasukan dan  reaksi cepat  terhadap musibah. Di samping itu, latihan perang ini  bertujuan untuk memperkuat kerjasama dan saling pengertian, menegakkan kepercayaan  antara angkatan laut dua negara./.

Beberapa gambar tentang kapal penjelajah USS Vandegrift
 (Fotodantri.com.vn)

Kapal perang Amerika tiba di Kamboja untuk  ikut serta pada  latihan perang  angkatan laut  bersama - ảnh 1

Kapal perang Amerika tiba di Kamboja untuk  ikut serta pada  latihan perang  angkatan laut  bersama - ảnh 2

Kapal perang Amerika tiba di Kamboja untuk  ikut serta pada  latihan perang  angkatan laut  bersama - ảnh 3

Komentar

Yang lain