(VOVWORLD) - Pada Jumat sore (26 Mei), di Kota Hanoi, Ketua Majelis Nasional (MN) Vietnam, Vuong Dinh Hue menerima delegasi legislator Kongres Amerika Serikat (AS) yang dikepalai Senator Mike Carpo yang...
(VOVWORLD) - Pada tanggal 30 April, Presiden Filipina, Ferdinand Marcos Jr berangkat melakukan kunjungan resmi ke Amerika Serikat (AS) dalam kunjungan selama empat hari. Diharapkan kunjungan ini akan menghasilkan sejumlah kesepakatan...
(VOVWORLD) - Pada bulan Maret ini, veteran Amerika Serikat (AS), Peter Mathews, di Kota Bergenfield, negara bagian New Jersey, orang yang menemukan dan menyimpan buku catatan tentara Vietnam selama 56 tahun terakhir (1967 - 2023)...
(VOVWORLD) - “Amerika Serikat berharap untuk terus mendorong kerja sama dengan Vietnam, dan lebih luas lagi, dengan Perhimpunan Bangsa-Bangsa Asia Tenggara (ASEAN) dan mitra lainnya, untuk kawasan Indo-Pasifik, demi perdamaian, stabilitas...
(VOVWORLD) - Nguyen Van Nen, Sekretaris Komite Partai Kota Ho Chi Minh, pada 25 Februari malam, di Kota Ho Chi Minh, menerima John Kerry, Utusan khusus Presiden Amerika Serikat (AS) urusan perubahan...
(VOVWORLD) - Angkatan Laut Pasukan Pengawal Revolusi Islam (IRGC) Iran, pada Sabtu (11 Desember) menerima 110 buah kapal modern yang diproduksi di dalam negeri dalam acara yang diadakan di kota pelabuhan...
(VOVWORLD) - Pasukan Penjaga Pantai Jepang (JCG) mengumumkan bahwa Republik Demokratik Rakyat Korea (RDRK) mungkin telah meluncurkan rudal balistik pada 19 Oktober pukul 10:23 (waktu Jepang) (pukul 8:23 hari yang sama...
(VOVWORLD) - Perdana Menteri (PM) Vietnam, Pham Minh Chinh, pada 8 Oktober sore mengadakan pembicaraan telepon dengan Utusan Khusus Presiden Amerika Serikat (AS) urusan Perubahan Iklim, John Kerry
(VOVWORLD) - Anggota Perdagangan Uni Eropa, Valdis Dombrovskis melakukan kunjungan ke Amerika Serikat (AS) dari 26 September sampai 1 Oktober. Kunjungan tersebut bertujuan mengkonkretkan semua kesepakatan tingkat tinggi yang sudah dicapai...
(VOVWORLD) - Kementerian Luar Negeri Amerika Serikat (Kemenlu AS), pada 28 September telah menyatakan “mengutuk peluncuran rudal Republik Demokra Rakyat Korea (RDRK)” pada hari yang sama, sekaligus mendesak Pyong Yang berpartisipasi...
(VOVWORLD) - Menurut laman statistik worldometers.info, hingga 7 September pukul 1.00 UTC, di dunia tercatat hampir 222 juta kasus infeksi Covid-19 dan hampir 4,6 juta kasus kematian
(VOVWORLD) - Kantor berita resmi “IRNA” dari Iran mengutip kara-kata Deputi Menteri Luar Negeri (Menlu) Iran, Abbas Araqqchi, Kepala perunding masalah nuklir dari Iran, menegaskan tidak akan mengadakan perundingan langsung atau tidak langsung...
(VOVWORLD) - Suriah, pada Jumat (26/2), mengutuk serangan udara yang dilakukan Amerika Serikat (AS) terhadap para pembangkang dengan dukungan Iran di Suriah Timur, sekaligus menyebut itu sebagai “indikasi buruk” dari...
(VOVWORLD) - Kementerian Luar Negeri Rusia, pada Sabtu (13/2), mengumumkan bahwa Menteri Luar Negeri (Menlu) Sergei Lavrov telah mengadakan pembicaraan telepon tentang masalah perubahan iklim dengan Utusan Khusus Amerka Serikat (AS) urusan...
(VOVWORLD) - Rusia dan Amerika Serikat (AS) baru saja resmi memperpanjang Traktat Pemangkasan Senjata Ofensif Strategis Baru (New START), hanya sehari sebelum Traktat ini habis berlaku. Perpanjangan traktat ini merupakan langkah awal agar...
(VOVWORLD) - Direktorat Pers, Istana Kremlin, pada Selasa (26/1), memberitahukan bahwa pembicaraan telepon pertama antara Presiden Rusia, Vladimir Putin, dan Presiden Amerika Serikat (AS), Joe Biden telah berlangsung
(VOVWORLD) - Dalam informasi yang disampaikan kepada kalangan pers, pada Sabtu sore (16/1), Kementerian Industri dan Perdagangan Vietnam menunjukkan bahwa pada Jumat (16/1), USTR telah resmi mengeluarkan Laporan tentang investigasi sesuai...
(VOVWORLD) - Kelompok pengalihan kekuasaan Pemerintah Presiden terpilih Joe Biden, pada Sabtu (16/1), memberitahukan akan memberlakukan sekitar 10 perintah eksekutif dalam 10 hari pertama masa baktinya guna menangani krisis-krisis yang dianggap...