Kira-kira 300 korban akibat gempa bumi di Pakistan.

(VOVworld) - Sedikit-dikitnya ada 93 orang yang tewas dan lebih dari 200 orang cedera dalam gempa bumi yang berkekuatan 7,7 derajat pada skala Richter sehingga mengguncangkan provinsi Baluchistan, Pakistan Selatan, pasa Selasa sore (24 September). Begitulah informasi  yang diberikan oleh kalangan  pejabat media massa negara ini pada Rabu (25 Setpember).

Kira-kira  300  korban  akibat gempa bumi di Pakistan. - ảnh 1
Warga bersembahyang pasca gempa bumi.
(Foto: vtc.vn)

Tim SAR bersama dengan tentara tetap sedang melakukan aktivitas-aktivitas  penyelamatan dan telah membawa  70 mayat  ke luar dari reruntukan, tapi  tetap masih ada banyak orang yang terperangkap. Petugas pengelolaan bencana alam Nasional Pakistan memberitahukan: Sudah ada 5 gempa susulan setelah gempa bumi, yang salah satu diantaranya dengan kekuatan 5,9 derajat pada skala Richter. Semua gempa tremo dan gempa susulan yang mamakan waktu dari 20-40 menit telah mengguncangkan provinsi Sindh dan Punjab, menimbulkan  ketakutan  bagi rakyat, tapi  tidak menimbulkan kerugian tentang manusia./.

Komentar

Yang lain