Kuba memutar film dokumenter tentang Vietnam

(VOVworld) – Pada Kamis (18 September), Institut kesenian dan industri perfilman Kuba (ICAIC) mensukseskan pemutaran film dokumenter tentang Tanah Air Vietnam dalm usaha  mengalami pembaruan, perkembangan ekonomi yang kuat setelah merebut kemerdekaan. Yang menghadiri pemutaran film ini ada Ketua Asosiasi Persahabatan Kuba-Vietnam, Yolanda Ferrer, Duta Besar Vietnam di Kuba, Duong Minh, banyak undangan dan para penduduk Kuba.

Kuba memutar  film dokumenter tentang Vietnam - ảnh 1
Ilustrasi.
(Foto:www.doisongphapluat.com)

Ketika berbicara di depan upacara pembukaan, Duta Besar Vietnam Duong Minh telah menyatakan terimakasih kepada grup pembuat flim khusus ini, melalui itu membantu rakyat Kuba lebih mengerti tentang perubahan-perubahan di Vietnam, tentang usaha Pembaruan dan perkembangan ekonomi  di Vietnam.

Dengan tema: “Perjalanan menuju ke satu negara yang tidak eksis lagi”, film itu dengan mengbombinasikan gambar-gambar dodumen tentang satu negeri Vietnam yang dihancurkan dalam masa perang dan citra tentang satu negeri Vietnam yang mengalami pembaruan. Film ini juga merupakan satu bukti tentang simpati khusus dari Kuba terhadap Vietnam,  khususnya orang-orang yang pernah menyaksikan kehilangan dan pengorbanan yang dialami oleh rakyat Vietnam./.


Komentar

Yang lain