Mulai membangun tiang bendera Tanah Air di pulau Tho Chu-Kien Giang.

(VOVworld) - Pada Sabtu (17 Mei),  di bukit Tay, kecamatan Tho Chau, kabupaten pulau Phu Quoc, provinsi Kien Giang, Pengurus  Besar Asosiasi Mahasiswa Vietnam mengadakan upacara mulai membangun  tiang bendera Tanah Air dengan  biaya kira-kira VND 1 miliar. Tiang bendera ini  panjangnya 25 meter, luas bendera  28 meter persegi, jaraknya dari permukaan air laut 175 meter.


Mulai membangun tiang bendera Tanah Air di pulau Tho Chu-Kien Giang. - ảnh 1
Upacara mulai membangun  tiang bendera Tanah Air diadakan
 di bukit Tay, kecamatan Tho Chau, kabupaten pulau Phu Quoc, provinsi Kien Giang, 
(Foto:.baomoi.com)

Saudara Nguyen Minh Triet, Direktor Pusat Pengembangan Mahasiswa Vietnam memberitahukan:  Sekarang, masalah kedaulatan laut dan pulau  sangat panas, oleh karena itu, pembangunan  tiang  bendera adalah pekerjaan yang signifikan dan perlu  harus dilakukan oleh Asosiasi  Mahasiswa Vietnam. Itulah bukti  bagi generasi mahasiswa Vietnam yang tidak hanya tahu belajar, melakukan penelitian dan berkreasi, melainkan juga  selalu punya hati yang  mengarah ke  kecintaian terhadap laut dan pulau yang suci./.

Komentar

Yang lain