Naskah dari kayu Sekolah Phuc Giang adalah pusaka dokumen dari Program Memori Dunia

(VOVworld) – Komite Rakyat provinsi Ha Tinh, Minggu pagi (25/9) mengadakan upacara menyambut Piagam pengakuran “Naskah dari kayu Sekolah Phuc Giang adalah Pusaka domumen dari program memori dunia, kawasan Asia-Pasifik  dari UNESCO.


Naskah dari kayu Sekolah Phuc Giang adalah pusaka dokumen dari Program Memori Dunia - ảnh 1
Naskah dari kayu Sekolah Phuc Giang
(Foto: baohatinh.vn)

Di depan upacara ini, ibu Suzan Vize, Penjabat Kepala Perwakilan UNESCO di Vietnam menyatakan kekaguman terhadap kekreatifan yang disimpan dalam naskah dari kayu Sekolah Phuc Giang dan menegaskan kekhasan dari pusaka yang dimiliki satu-satunya marga di Vietnam yang masih tersimpan sampai dewasa ini.

Setelah upacara tersebut, marga Nguyen Hu dan kecamatan Truong Loc mengarak Piagam pengakuan kembali ke marganya. Naskah dari kayu Sekolah Phuc Giang mempunyai lebih dari 2.000 naskah dalam bahasa Han dan Nom yang diukir balik untuk mencetak buku demi usaha pendirikan dan pemilihan bakat untuk negara pada dinasti Le kemudian yang dibuat dan disimpan oleh marga Nguyen Huy, provinsi Ha Tinh.


Komentar

Yang lain