Permufakatan Iran dan Uni Eropa tentang isi perundingan nuklir

(VOVworld)- Pada Selasa 12 Juni, Utusan Senior urusan kebijakan keamanan dan dialog Uni Eropa, Catherine Ashton menyatakan bahwa Uni Eropa dan Iran telah melakukan permufakatan tentang isi perundingan di Moskwa, Rusia pada 18 dan 19 Juni ini tentang masalah nuklir Iran. Menurut itu, permufakatan ini dicapai dalam pembicaraan per telepon yang memakan waktu 1 jam antara ibu Catherine Ashton dan perunding Iran, Saeed Jalili, Sekretaris Dewan Keamanan Nasional Iran.

Permufakatan Iran dan Uni Eropa   tentang isi perundingan nuklir  - ảnh 1
Catherine Ashton dan perunding Iran, Saeed Jalili, Sekretaris Dewan Keamanan Nasional Iran.
(Foto : tinmoi)

Dalam satu gerak-gerik untuk meredakan kekerasan, Iran telah sepakat berbahas tentang rekomendasi kelompok P5+1 ( yang terdiri dari 5 negara anggota tetap Dewan Keamanan PBBB ialah Rusia, Tiongkok, AS, Inggris, Perancis plus Jerrman) untuk mengkontrol aktivitas Teheran dalam produksi Uranium yang dikayakan pada tingkat tinggi di pertemuan di Moskwa pada pekan mendatang. Juru bicara Ibu Catherine Ashton menyatakan bahwa Iran telah sepakat bahwa Teheran harus turut pada rekomendasi-rekomendasi kelompok P5+1, melalui itu menghapuskan kekhawatiran tentang sifat damai dalam program nuklir Iran./.

Komentar

Yang lain