Persidangan ke-41, Komite Tetap MN angkatan ke-13: membahas RUU (amandemen)

Persidangan ke-41, Komite Tetap MN angkatan ke-13: membahas RUU (amandemen) - ảnh 1
(VOVworld) – Untuk meneruskan  Persidangan ke-41, pada Jumat sore (18 September), Komite Tetap Majelis Nasional (MN) Vietnam telah memberikan sumbangan pendapat terhadap Rancangan Undang-Undang RUU (amandemen). Ketua MNVN, Nguyen Sinh Hung  meminta  supaya  ini adalah untuk pertama kalinya RUU dilaporkan kepada MN, Badan penyusun perlu memberikan laporan mengenai situasi produksi obat-obatan di Vietnam. Sebelumnya, pada pagi harinya, Komite Tetap MN telah mendengarkan Laporan Rombongan  pemeriksaan;  Laporan Pemerintah (tambahan) mengenai hasil proses integrasi ekonomi internasional  sejak  Vietnam menjadi anggota WTO.

Komentar

Yang lain